Halaman ke-24 Arsip Umum
(1020 artikel / 102 halaman)
Selayang Cerita Wisata Kuliner di Gunungkidul
30 NOV 2016
Sang Otaku yang (merasa) batuknya sudah sembuh mengajak aku berwisata kuliner di Gunungkidul. Misinya makan siang di warung Pari Gogo dan mencari sego thiwul.
Pantai Tanjung Tinggi pada Suatu Siang yang Terik
23 NOV 2016
Pantai Tanjung Tinggi merupakan pantai yang populer di Belitung karena pernah digunakan sebagai lokasi syuting film Laskar Pelangi. Dan di siang hari itu..
Nyepeda Nanjak Lereng Merapi Sampainya di...
16 NOV 2016
Niatku buat kerja di hari Sabtu gagal tatkala Rizky mengirim SMS ngajak nyepeda bareng Kang Sigit. Awalnya tujuannya adalah ke Kaliurang. Tapi, malah jadinya..
Blusukan di Pulau Lingga: Ziarah ke Makam Merah
13 NOV 2016
Karena Museum Linggam Cahaya tutup, aku dan Mawan terpaksa mengalihkan kunjungan ke salah satu peninggalan Kesultanan Lingga yang bernama Makam Merah.
Sore Hari itu di Gumuk Pasir Parangkusumo
7 NOV 2016
Pada bulan Juli 2016, Dimas datang lagi ke Yogyakarta. Kali ini dia punya misi mendatangi tempat syuting film AADC 2. Salah satunya di Gumuk Pasir Parangkusumo.
Candi Gedong Juga Ada di Muaro Jambi!
2 NOV 2016
Di Muaro Jambi ternyata juga ada Candi Gedong! Setahuku Candi Gedong itu ya cuma Candi Gedong Songo di Semarang thok. Jadi, apa yang menarik dari candi ini?
Menjamah Sudut-Sudut Pantai Tanjung Kelayang
29 OKT 2016
Umumnya orang berwisata ke Pantai Tanjung Kelayang di Belitung untuk island hopping. Tapi, aku memilih menikmati keindahan sudut-sudut pantai dengan cara lain.
Ke Dasar Air Terjun Dolo
26 OKT 2016
Ada banyak cara bagi kita untuk menikmati pesona air terjun. Akan tetapi, di Air Terjun Dolo di Kediri, satu-satunya cara adalah dengan menuju ke dasarnya. .
Sepanjang Jalan dari Playen sampai Karangmojo
21 OKT 2016
Aku menjumpai banyak pemandangan menarik sepanjang perjalanan (nyepeda) dari Playen ke Karangmojo di Gunungkidul. Sebenarnya, aku ini mau pergi ke mana sih?
Blusukan di Pulau Lingga: Ada 2 Versi Istana Damnah
17 OKT 2016
Sebagai bekas pusat pemerintahan Kesultanan Lingga, Pulau Lingga menyimpan banyak peninggalan sejarah. Salah satunya adalah Istana Damnah yang punya 2 versi!