HALAMAN UTAMA

PROFIL

ARSIP ARTIKEL

BUKU TAMU

 

KATEGORI

Artikel Kategori Kerajaan Hindu Buddha
Halaman ke-11
(165 artikel / 17 halaman)

Candi Cetho

7 AGS 2009

Candi Cetho berada di Dusun Cetho, di kaki Gunung Lawu. Candi Cetho masih difungsikan sebagai tempat ibadah oleh masyarakat setempat yang beragama hindu.

 

Pengalaman Seharga Rp38.000

5 AGS 2009

Aku dapat pengalaman seharga Rp38.000 saat berkunjung ke Candi Cetho dan Candi Sukuh. Semoga dengan pengalaman ini membuatku lebih mawas diri.

 

Nyepeda Bareng Keliling Candi di Seputar Prambanan

28 JUL 2009

Lewat Facebook aku dapat undangan, isinya kurang-lebih: Hari Sabtu kumpul di Rodalink Janti pukul 05.00 buat hunting candi. Kali ini huntingnya naik sepeda!

 

Candi Cangkuang

21 JUL 2009

Kalau orang-orang ditanya tentang Garut. Mayoritas pasti menjawab makanan dodol. Mereka nggak tahu kalau di Garut ada Candi Cangkuang yang pemandangannya indah.

 

Komunitas Pencari Batu

17 JUL 2009

Komunitas Arca adalah komunitas yang digagas oleh aku, Andreas, dan mbak Vinna dan menaungi teman-teman yang punya minat yang sama tentang candi.

 

Candi Selogriyo

28 JUN 2009

Kata Andreas, petualangan ke Candi Selogriyo tergolong ekstrim. Lokasinya terpencil, jalannya sempit, harus naik-naik bukit, tapi pemandangannya indah!

 

Nggowes Bareng JFB ke Borobudur

23 JUN 2009

Untuk menguji kemampuanku bersepeda sekaligus mengakrabkan diri dengan para pesepeda lain, di hari Sabtu yang lalu aku nimbrung di acaranya Jogja Folding Bike.

 

Candi Donotirto

19 JUN 2009

Salah seorang pengunjung blog bilang kalau di kota Yogyakarta ada candi bernama Candi Donotirto. Ternyata memang ada! Tapi ke sananya harus tengah malam. Lho?

 

Candi Gembirowati

12 JUN 2009

Siapa sih orang Jogja yang nggak tahu Pantai Parangtritis? Tapi kalau ada Candi Gembirowati di dekat Pantai Parangtritis jelas nggak semua orang tahu.

 

Candi Gunungsari

26 MEI 2009

Eyang-eyang kita di zaman dulu menganggap bahwa tahta para dewa itu adanya di langit. Karenanya, banyak candi dibangun di atas bukit seperti Candi Gunungsari.