Halaman ke-95 Arsip Umum
(1020 artikel / 102 halaman)
Memotret Tanpa Membidik
17 OKT 2008
Aku mempelajari suatu teknik fotografi yang dinamakan memotret tanpa membidik. Dengan teknik ini kita bisa memfoto obyek tanpa dia sadari. Keren kan?
Jamuan Tour de Temanggung
17 OKT 2008
Sebelum mumet di ujian akhir semester, sekumpulan anak-anak Matematika 2004 berencana untuk jalan-jalan ke Temanggung karena diundang ketua angkatan, Nanang.
Alamat Baru, Rupa Lawas
16 OKT 2008
Terhitung bulan September 2008, blog milikku yang semula beralamat di http://wijna.web.ugm.ac.id kini berpindah ke alamat http://wijna.web.id.
Cerita KKN: Band-Band Lokal
12 OKT 2008
Karena tuntutan warga yang meminta partisipasi mahasiswa KKN untuk mengisi kegiatan hiburan di desa Kebondalem Kidul, akhirnya bermunculanlah band-band lokal.
Cerita KKN: Ketika Bermain Kasti
12 OKT 2008
Hari Selasa adalah jadwal libur Subunit 3 pada kegiatan mengajar TPA. Nah, di hari itu Catur berinisiatif mengajak anak-anak bermain kasti di Candi Sojiwan.
Cerita KKN: Pasukan Cilik
12 OKT 2008
Kedekatan kami dengan anak-anak desa Kebondalem Kidul bermula dari seringnya kami tampil di mushalla dan masjid terdekat untuk membantu kegiatan TPA.
Cerita KKN: Kenalan dengan Warga Desa Kebondalem Kidul
12 OKT 2008
Selama dua bulan KKN di desa Kebondalem Kidul, aku berjumpa dan mengenal banyak warga desa. Siapa saja mereka? Berikut beberapa di antaranya.
Cerita KKN: Angkringan Nikmat Penyelamat
12 OKT 2008
Konsumsi yang serba terbatas saat KKN memaksaku untuk menahan lapar dengan ngemil. Di desa Kebondalem Kidul hanya ada dua angkringan dan dua-duanya menarik!
Candi Prambanan dan Happening Art
6 OKT 2008
Siapa sih yang nggak kenal Candi Prambanan? Kompleks percandian Hindu terluas se-Indonesia ini berada di dua provinsi, Yogyakarta dan Jawa Tengah.
Candi Lumbung
6 OKT 2008
Selain Candi Prambanan, Candi Sewu dan Candi Bubrah, masih ada penghuni lain di Taman Wisata Candi Prambanan yaitu Candi Lumbung. Sayangnya sedang dipugar.