Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Halaman ke-80 Arsip Artikel
(1020 artikel / 102 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Sarapan Dulu di Soto Triwindu

Sarapan Dulu di Soto Triwindu

3 AGS 2009

Kebetulan di hari Kamis lalu, aku singgah di kota Solo bersama Andreas dan Agatha. Berhubung Agatha belum makan jadilah kami sarapan di soto triwindu.

Thumbnail artikel blog berjudul Senja Merona di Waduk Cengklik

Senja Merona di Waduk Cengklik

31 JUL 2009

Sama seperti candi, aku juga sudah kehabisan ide tempat motret yang bagus di sekitaran Jogja. Setelah cari-cari di internet, ketemu Waduk Cengklik di Boyolali.

Thumbnail artikel blog berjudul Nyepeda Bareng Keliling Candi di Seputar Prambanan

Nyepeda Bareng Keliling Candi di Seputar Prambanan

28 JUL 2009

Lewat Facebook aku dapat undangan, isinya kurang-lebih: Hari Sabtu kumpul di Rodalink Janti pukul 05.00 buat hunting candi. Kali ini huntingnya naik sepeda!

Thumbnail artikel blog berjudul Cerita KKN: Impian Jadi Desa Wisata

Cerita KKN: Impian Jadi Desa Wisata

26 JUL 2009

Kenapa unit kami berencana menjadikan Desa Kebondalem Kidul ini sebagai desa wisata? Asal tahu saja, desa ini sebetulnya punya potensi yang menarik wisatawan.

Thumbnail artikel blog berjudul Mblusuk Hari Jumat

Mblusuk Hari Jumat

24 JUL 2009

Hari Jumat menjadi hari yang dilematis. Khususnya ketika harus menempuh perjalanan jauh. Manusia memang hanya bisa berencana, tapi urusan ibadah itu kan..

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Cangkuang

Candi Cangkuang

21 JUL 2009

Kalau orang-orang ditanya tentang Garut. Mayoritas pasti menjawab makanan dodol. Mereka nggak tahu kalau di Garut ada Candi Cangkuang yang pemandangannya indah.

Thumbnail artikel blog berjudul Pacuan Kuda ala Desa Kebondalem Kidul

Pacuan Kuda ala Desa Kebondalem Kidul

19 JUL 2009

Nah, kalau ingin melihat kuda balapan silakan datang di desa Kebondalem Kidul di hari ke-2. Lapangan desa pun disulap menjadi arena pacuan kuda tingkat provinsi.

Thumbnail artikel blog berjudul Komunitas Pencari Batu

Komunitas Pencari Batu

17 JUL 2009

Komunitas Arca adalah komunitas yang digagas oleh aku, Andreas, dan mbak Vinna dan menaungi teman-teman yang punya minat yang sama tentang candi.

Thumbnail artikel blog berjudul Karya Tuhan yang Dilewatkan

Karya Tuhan yang Dilewatkan

14 JUL 2009

Di sanalah aku berada. Di dalam kerangkeng besi.\r\nyang membawaku ke belahan bumi lain. Dengan sejuta pemandangan yang tak mampu kuabadikan.

Thumbnail artikel blog berjudul Cerita KKN: Rihlah dari Congot ke Glagah

Cerita KKN: Rihlah dari Congot ke Glagah

12 JUL 2009

Tim KKN bersama dengan AMM menggagas acara rihlah (outbond) dari Pantai Congot ke Pantai Glagah. Bagaimana ya serunya jalan-jalan di pantai bareng anak desa?