Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel Kategori Kepulauan Riau
Halaman ke-1
(9 artikel / 1 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan di Pulau Lingga: Misi Utama ke Air Terjun Resun

Blusukan di Pulau Lingga: Misi Utama ke Air Terjun Resun

28 NOV 2017

Ke tempat-tempat bersejarah sudah. Ke pantai-pantai sudah. Nah, sekarang saatnya berkunjung ke Air Terjun Resun! Inilah misi utamaku melancong ke Pulau Lingga.

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan di Pulau Lingga: Masuk Hutan ke Pantai Moyang

Blusukan di Pulau Lingga: Masuk Hutan ke Pantai Moyang

19 JUL 2017

Pantai Moyang adalah pantai kedua yang aku kunjungi sewaktu singgah di Pulau Lingga, Kepulauan Riau. Seperti judul artikel ini, untuk ke sana harus masuk hutan.

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan di Pulau Lingga: Pantai Pasir Panjang yang Sepi

Blusukan di Pulau Lingga: Pantai Pasir Panjang yang Sepi

3 JUL 2017

Yang terbayang di kepala begitu mendengar kata pulau adalah pantai. Jadi, seperti apakah wujud pantai yang ada di Pulau Lingga di Kepulauan Riau ini?

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan di Pulau Lingga: Meriam Belanda Bukit Cening

Blusukan di Pulau Lingga: Meriam Belanda Bukit Cening

8 DES 2016

Selepas ziarah dari Makam Merah, Mawan mengajak aku singgah di Benteng Bukit Cening. Katanya, yang menarik dari benteng ini adalah koleksi meriam-meriam antik.

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan di Pulau Lingga: Ziarah ke Makam Merah

Blusukan di Pulau Lingga: Ziarah ke Makam Merah

13 NOV 2016

Karena Museum Linggam Cahaya tutup, aku dan Mawan terpaksa mengalihkan kunjungan ke salah satu peninggalan Kesultanan Lingga yang bernama Makam Merah.

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan di Pulau Lingga: Ada 2 Versi Istana Damnah

Blusukan di Pulau Lingga: Ada 2 Versi Istana Damnah

17 OKT 2016

Sebagai bekas pusat pemerintahan Kesultanan Lingga, Pulau Lingga menyimpan banyak peninggalan sejarah. Salah satunya adalah Istana Damnah yang punya 2 versi!

Thumbnail artikel blog berjudul Sore-Sore Keliling Kota Daik di Pulau Lingga

Sore-Sore Keliling Kota Daik di Pulau Lingga

12 JUL 2016

Setelah menuntaskan urusan dengan penginapan, aku berniat keliling-keliling Kota Daik di Pulau Lingga sambil nyari makan. Tapi, masak ya jalan kaki sih?

Thumbnail artikel blog berjudul Dari Pulau Batam, ke Pulau Bintan, ke Pulau Lingga

Dari Pulau Batam, ke Pulau Bintan, ke Pulau Lingga

19 JUN 2016

Di artikel ini aku mau bercerita tentang bagaimana caranya pergi ke Pulau Lingga yang ada di Provinsi Kepulauan Riau. Jelas ke sananya naik kapal dong!

Thumbnail artikel blog berjudul Sekilas Tentang Lingga yang Bukan Umumnya Lingga

Sekilas Tentang Lingga yang Bukan Umumnya Lingga

31 MEI 2016

Sebagai orang yang lama bergelut dengan dunia kepurbakalaan, begitu mendengar kata lingga yang terbayang olehku adalah artifak candi. Tapi lingga yang ini beda!