23 FEB 2019
Ziarah natal ke Stasiun Kedundang, salah satu stasiun kereta api yang sudah mati di Kulon Progo, Yogyakarta.
19 FEB 2019
Hewan kesenangannya sang istri terlucyu adalah kura-kura. Tapi pas bulan madu di Pulau Lombok, aku baru tahu kalau rupanya sang istri juga senang kerbau.
16 FEB 2019
Berdasarkan penuturan ibu warung, nggak jauh dari Candi Sari ada suatu belik alias mata air.
12 FEB 2019
Sang istri lebih tertarik menyambangi telaga merah Merapi daripada ke Tawangmangu. Sebetulnya tempat apa sih itu?
8 FEB 2019
Bertepatan dengan tanggal satu Suro yang katanya terlarang untuk berpergian, Dwi malah kepingin jajan. .
4 FEB 2019
Papan putih yang berdiri tegak di dekat tempat sepeda kami terparkir memuat nama WATUGILANG. Apakah sebetulnya batu purbakala ini?
31 JAN 2019
Dari Pos Mati kami pindah mencari bukit berpemandangan menarik yang lain. Secara acak terpilihlah Punthuk Sukmojoyo.
26 JAN 2019
Senin silam aku ikut Bapak dan Ibu berjalan kaki ke kampus UNPAD.
20 JAN 2019
Setelah menunaikan salat Magrib di Masjid Al-Mustofa, Rini mengajak makan malam. Katanya, makanannya orang Sewugalur zaman dulu.
16 JAN 2019
Ucapan terima kasih terhatur kepada Alannobita (Kriwil-Kriwil) yang dulu pernah menerbitkan artikel Curug Ngembel di Wonosari, Gunungkidul.