15 JUL 2018
Ada seabrek warung bakmi Jawa di Yogyakarta. Dari sekian banyak itu, Warung Bakmi Colo di Kretek, Bantul menjadi tempat favorit untuk curhat. :D.
10 JUL 2018
Ini pertama kalinya aku menyeberangi sungai naik gondola. Sungainya pun Sungai Kampar Kanan di Kabupaten Kampar, Riau.
5 JUL 2018
Memang bedebah kok Major Tom ini. Dia hanya ngasih secuil info tentang tempat menarik yang katanya ada di dekat rumahnya. :p.
28 JUN 2018
Papan kuning di pinggir jalan itu memuat lima baris tulisan yang susunan semuanya hurufnya jentrek-jentrek tanpa spasi. Bikin mumet bacanya. Gumuk atau candi?
24 JUN 2018
Aku tahu Pos Mati ini dari artikel blog-nya Kang Farchan bertahun-tahun silam. Kebetulan pula pingin ngajak sang istri buat nyunrise di Magelang.
20 JUN 2018
Baru-baru ini, berkat sering nimbrung acara hunting fotonya istri and the gank, aku jadi tahu ada warung makan menarik yang letaknya dekat kawasan Gunung Merapi.
16 JUN 2018
Salah satu kegiatan yang bisa dilakukan di candi adalah mengamati relief-reliefnya. Candi perwara Tegowangi termasuk candi yang kaya relief. Apa saja reliefnya?
12 JUN 2018
Ini hanya sekadar jalan-jalan pagi setelah melewatkan pergantian malam tahun baru 2018 yang damai di salah satu sudut pedesaan Bantul.
8 JUN 2018
Aku dan Sang Otaku sama-sama hobi keluyuran di pasar. Berhubung rute pulang dari Pantai Glagah melewati Kota Wates, kami pun menyempatkan mampir ke Pasar Wates.
4 JUN 2018
Pada suatu hari, aku dan Dwi terdampar di Terminal Bungurasih. Di pintu masuk terminal aku lihat ada Suroboyo Bus lagi mangkal. Katanya naiknya gratis? Coba ah.