Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel yang Terbit pada Tahun 2009
Halaman ke-9
(173 artikel / 18 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Mau Hidup Irit di Jogja? Makanlah Soto!

Mau Hidup Irit di Jogja? Makanlah Soto!

17 JUN 2009

Pada intinya kalau mau hidup irit di Jogja kita harus makan soto setiap hari.

Thumbnail artikel blog berjudul Gethuk Gerobak Nyaring Bunyinya

Gethuk Gerobak Nyaring Bunyinya

14 JUN 2009

Pas aku lagi blusukan, di dekat SMA 3 Yogyakarta aku berpapasan dengan bapak yang jualan gethuk. Yang bikin unik bukan gethuknya, tapi caranya berjualan gethuk.

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Gembirowati

Candi Gembirowati

12 JUN 2009

Siapa sih orang Jogja yang nggak tahu Pantai Parangtritis? Tapi kalau ada Candi Gembirowati di dekat Pantai Parangtritis jelas nggak semua orang tahu.

Thumbnail artikel blog berjudul Makam di Keraton Kartasura

Makam di Keraton Kartasura

9 JUN 2009

Pokoknya, sebelum bulan puasa datang, kami sekeluarga biasanya sudah berziarah ke makam keluarga. Nah, salah satu makam keluarga itu ada di Kartasura.

Thumbnail artikel blog berjudul Bukan Ziarah ke Makam Raja-Raja Imogiri

Bukan Ziarah ke Makam Raja-Raja Imogiri

7 JUN 2009

Aku dan Pipink singgah di makam raja-raja Mataram di Imogiri bukan untuk berziarah. Tapi hanya bersepeda ria di hari Minggu yang cerah. Sudah pernah ke sini?

Thumbnail artikel blog berjudul Awal Mula Lahirnya Blog Maw Mblusuk?

Awal Mula Lahirnya Blog Maw Mblusuk?

7 JUN 2009

Buat mbak guru Eka dan semua pembaca blog Maw Mblusuk? yang belum tahu atau mungkin kepingin tahu (lagi) awal mula blog ini lahir, silakan baca artikel ini.

Thumbnail artikel blog berjudul Bale Padi di Sukoharjo

Bale Padi di Sukoharjo

5 JUN 2009

Kalau ditanya apa yang sekiranya menarik dari kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah aku sendiri bingung. Tapi ada satu rumah makan menarik, namanya Bale Padi.

Thumbnail artikel blog berjudul Kritik Terbang-Mendarat

Kritik Terbang-Mendarat

3 JUN 2009

Kalimat-kata yang terbang-melayang dari mulut seseorang kadang nggak bisa mendarat landai di telinga pendengarnya.

Thumbnail artikel blog berjudul Icip-Icip Spektakuliner Festival Kuliner

Icip-Icip Spektakuliner Festival Kuliner

3 JUN 2009

Dengan penuh perjuangan akhirnya sampailah aku di Benteng Vredeburg. Kehadiranku di sana disambut oleh lautan pengunjung Spektakuliner Festival Kuliner 2009.

Thumbnail artikel blog berjudul Keadilan itu Semu

Keadilan itu Semu

1 JUN 2009

Aku menyeru kepada Mbak Mon yang sedari tadi berdiri mematung di depan meja loket kantor pos. Apa apa gerangan?