23 JAN 2010
Dari sejumlah pilihan rute Sabtu Pagi Sepeda Santai, akhirnya terpilihlah rute ke Candi Abang. Rutenya terbilang ringan, nggak heran kalau pesertanya 30 orang!
16 JAN 2010
Di hari Sabtu pagi di bulan Januari 2010, aku bersama kawan-kawan SPSS bersepeda ke Gunung Api Purba Nglanggeran di Pathuk, Gunungkidul.
26 DES 2009
Untuk sebagian orang yang tak akrab dengan Jogja, nama Selokan Mataram mungkin terdengar janggal. Apalagi kalau bisa bersepeda menyusuri Selokan Mataram.
21 DES 2009
Seumpamanya Pembaca lewat di simpang empat Kantor Pos Besar Jogja hari Sabtu pagi (19/12/2009), pastilah Pembaca bakal melihat manusia-manusia berseragam hijau.
11 DES 2009
Salah satu masalah yang terjadi saat mengajak orang-orang untuk bersepeda adalah perihal tempat parkir. Di mana ya kiranya tempat parkir yang layak buat sepeda?
7 NOV 2009
Buat para pesepeda yang tergabung dalam Bike2Work, Selopamioro adalah salah satu rute yang cukup populer untuk bersepeda. Mau tahu ada apa di sana?
5 SEP 2009
Ada banyak kegiatan yang bisa dilakukan pada sore hari di bulan Ramadan sembari menanti tibanya waktu magrib. Salah satunya, bersepeda ke Warung Bakmi Mbah Mo.
28 JUL 2009
Lewat Facebook aku dapat undangan, isinya kurang-lebih: Hari Sabtu kumpul di Rodalink Janti pukul 05.00 buat hunting candi. Kali ini huntingnya naik sepeda!
3 JUL 2009
Selain penasaran dengan wujud Gua Selarong, aku bersepeda ke sana sekaligus kopi darat dengan seorang blogger wanita bernama Septia Rani. Ceritanya gimana ya?
23 JUN 2009
Untuk menguji kemampuanku bersepeda sekaligus mengakrabkan diri dengan para pesepeda lain, di hari Sabtu yang lalu aku nimbrung di acaranya Jogja Folding Bike.