Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel dengan Kata Kunci pakdhe timin
Halaman ke-2
(21 artikel / 3 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Curug Tanpa Nama di Loano Purworejo

Curug Tanpa Nama di Loano Purworejo

8 FEB 2014

Balik lagi ke Purworejo, balik lagi masuk hutan. Nah, di dalam hutan perbukitan Menoreh ini tersembunyi air terjun yang bikin penasaran selama bertahun-tahun.

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan Bantul Menjelang Puasa

Blusukan Bantul Menjelang Puasa

19 AGS 2013

Agendaku dan Pakdhe Timin di hari Minggu terakhir sebelum memasuki bulan Ramadhan itu adalah mencari air terjun. Tapi akhirnya kami malah blusukan di Bantul.

Thumbnail artikel blog berjudul Ketemu Juga Curug Nglarangan Gedangsari

Ketemu Juga Curug Nglarangan Gedangsari

2 JUL 2013

Pas hari raya Waisak, aku dan Pakdhe Timin balik lagi ke Gedangsari, Gunungkidul untuk menyelesaikan misi menemukan Curug Nglarangan. Kali ini harus ketemu!

Thumbnail artikel blog berjudul Malah Ketemunya Curug Tingkat Nglarangan

Malah Ketemunya Curug Tingkat Nglarangan

8 JUN 2013

WAH! Selain Curug Indah Gedangsari dan Luweng Sampang, ternyata masih ada air terjun lain di Gedangsari, Gunungkidul. Yuk nyepeda ke sana!

Thumbnail artikel blog berjudul Dua Kali Nyepeda ke Tambang Pasir

Dua Kali Nyepeda ke Tambang Pasir

8 MEI 2013

Di bulan Januari silam, aku pingin banget nyepeda dengan tujuan nyari sungai. Sekedar buat tempat main air gitu. Eh, yang ada sungainya malah jadi tambang pasir.

Thumbnail artikel blog berjudul Kemarau di Curug Purba, Lemah Abang

Kemarau di Curug Purba, Lemah Abang

31 OKT 2012

Dengar-dengar di sekitar Lemah Abang, Gunungkidul, ada air terjun yang tersembunyi. Tapi, ke air terjun di musim kemarau seperti ini kondisinya seperti apa?

Thumbnail artikel blog berjudul Seminggu Kemudian ke Curug Benowo Puworejo

Seminggu Kemudian ke Curug Benowo Puworejo

18 SEP 2012

Sudah masuk bulan Ramadhan, tapi kok ada hal yang serasa masih terselip di gigi. Akhirnya ya aku dan Pakdhe Timin kembali ke Purworejo dan mencari Curug Benowo.

Thumbnail artikel blog berjudul PEKOK (hanya) Keliling Borobudur

PEKOK (hanya) Keliling Borobudur

10 AGS 2012

Bukan PEKOK namanya kalau nggak bisa bikin sesuatu yang biasa jadi terasa luar biasa. Ngapain? Keliling Candi Borobudur dari Perbukitan Menoreh! PEKOK kan?

Thumbnail artikel blog berjudul Naik Angkot ke Curug Kyai Kate

Naik Angkot ke Curug Kyai Kate

3 MEI 2012

Di pelosok Purworejo, tepatnya di desa Gunungcondong di kecamatan Bruno, tersembunyi air terjun bernama Curug Kyai Kate. Kali ini, kami ke sana naik angkot!

Thumbnail artikel blog berjudul PEKOK ke Gua Maria Tritis

PEKOK ke Gua Maria Tritis

28 APR 2011

Kali ini, PEKOK Ranger mengusung misi Pakdhe Timin untuk ziarah ke Gua Maria dan yang terpilih adalah Gua Maria Tritis di Paliyan, Gunungkidul.