Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Halaman ke-43 Arsip Artikel
(1020 artikel / 102 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Nulis Travel Blog ala Mblusuk #1: 5W + 1H

Nulis Travel Blog ala Mblusuk #1: 5W + 1H

23 JUL 2014

Agar artikel blog Maw Mblusuk? tetap nyaman dibaca, aku memutuskan setia pada pedoman 5W + 1H yang pernah kita pelajari saat masih sekolah dulu itu lho.

Thumbnail artikel blog berjudul Review Kamera Poket Pemula: Nikon Coolpix S3500

Review Kamera Poket Pemula: Nikon Coolpix S3500

16 JUL 2014

Review kamera poket Nikon Coolpix S3500 yang aku beli sebagai kamera cadangan kalau-kalau DSLR bututku sedang masuk bengkel. Bagaimana ya kualitasnya? Bagus?

Thumbnail artikel blog berjudul Liebster Award Keblasuk di Sini

Liebster Award Keblasuk di Sini

10 JUL 2014

Maraknya program \"award-award\"-an yang dilakukan oleh sejumlah blogger yang mengusung nama \"Liebster Award\" akhirnya mampir juga di blog Maw Mblusuk? ini.

Thumbnail artikel blog berjudul Demi Pancuran Dewi Peri

Demi Pancuran Dewi Peri

6 JUL 2014

Ada banyak alasan seorang pria mau berakhir pekan dengan bersepeda nanjak sepanjang Jl. Kaliurang, dari mulai nongkrong di Warung Ijo atau bertemu Dewi Peri.

Thumbnail artikel blog berjudul Balas Dendam di Nila Duri Lunak Mbah Juri

Balas Dendam di Nila Duri Lunak Mbah Juri

29 JUN 2014

Ikan nila yang digoreng sih banyak yang jual di kaki lima. Nah, kalau ikan nila duri lunak? Hanya ada di warung makan Mbah Juri di Banjaroya, Kulon Progo deh.

Thumbnail artikel blog berjudul Dua dari Tiga di Curug Nangka

Dua dari Tiga di Curug Nangka

22 JUN 2014

Sehabis nyoblos di pemilu legislatif, enaknya balik kerja atau jalan-jalan ya? Berhubung aku lagi di Jakarta, dicoba mampir ke Curug Nangka di Bogor ah.

Thumbnail artikel blog berjudul Mblusuk Indonesia, Traveling Luar Negeri

Mblusuk Indonesia, Traveling Luar Negeri

18 JUN 2014

Sebenarnya aku kurang begitu ngerti apa maksud dari kata traveler dan apa yang diharapkan oleh seseorang yang ingin disebut sebagai traveler. Kira-kira apa ya?

Thumbnail artikel blog berjudul Kesampaian Juga ke Grojogan Sewu Kulon Progo

Kesampaian Juga ke Grojogan Sewu Kulon Progo

13 JUN 2014

Di minggu yang lalu, rencana kami untuk nyepeda menuju air terjun di Kulon Progo terpaksa kandas di tengah tanjakan. Makanya, sekarang kami ganti strategi!

Thumbnail artikel blog berjudul Merapi di Penghujung 2013

Merapi di Penghujung 2013

6 JUN 2014

Hari boleh berlalu dan tahun boleh berganti, namun Gunung Merapi tetap setia berdiri tegak di utara Yogyakarta. Di penghujung tahun 2013, kami ke Merapi lagi.

Thumbnail artikel blog berjudul 4 Desa di Jogja dengan Air Terjun Tersembunyi

4 Desa di Jogja dengan Air Terjun Tersembunyi

31 MEI 2014

Sebagai orang kurang kerjaan yang hobinya blusukan, di artikel kali ini aku mau berbagi informasi tentang desa di Jogja dengan air terjun yang tersembunyi. Apa?