Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel yang Terbit pada Tahun 2013
Halaman ke-4
(57 artikel / 6 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Malah Ketemunya Curug Tingkat Nglarangan

Malah Ketemunya Curug Tingkat Nglarangan

8 JUN 2013

WAH! Selain Curug Indah Gedangsari dan Luweng Sampang, ternyata masih ada air terjun lain di Gedangsari, Gunungkidul. Yuk nyepeda ke sana!

Thumbnail artikel blog berjudul Kuningan di Gunung Kawi

Kuningan di Gunung Kawi

31 MEI 2013

Bali di hari Sabtu itu terasa sepi sekali. Jangankan toko, warung makan saja hampir semuanya tutup kecuali rumah makan Padang. Itu karena perayaan Kuningan.

Thumbnail artikel blog berjudul Hadir di Ritual Ibadah Agama Lain

Hadir di Ritual Ibadah Agama Lain

28 MEI 2013

Sebagai seorang muslim yang tumbuh besar di lingkungan muslim, otomatis aku nggak tahu-menahu tentang ritual ibadah agama-agama lain. Terus gimana?

Thumbnail artikel blog berjudul Buang Sampah, Nyawa Taruhannya

Buang Sampah, Nyawa Taruhannya

22 MEI 2013

Seperti yang kerap diberitakan, belum lama ini Jogja diwarnai oleh berbagai aksi kekerasan. Eh, kok aku jadi teringat spanduk larang buang sampah sembarangan?

Thumbnail artikel blog berjudul Goa Gajah dan Bule yang Terkapar

Goa Gajah dan Bule yang Terkapar

14 MEI 2013

Bayangan awalku pas mendengar nama Goa Gajah adalah langsung menghubungkan antara gua dengan hewan gajah. Eh ternyata di sana malah ada turis bule yang terkapar.

Thumbnail artikel blog berjudul Dua Kali Nyepeda ke Tambang Pasir

Dua Kali Nyepeda ke Tambang Pasir

8 MEI 2013

Di bulan Januari silam, aku pingin banget nyepeda dengan tujuan nyari sungai. Sekedar buat tempat main air gitu. Eh, yang ada sungainya malah jadi tambang pasir.

Thumbnail artikel blog berjudul Jalan Rusak ke Air Terjun Sekumpul

Jalan Rusak ke Air Terjun Sekumpul

1 MEI 2013

Berhubung Air Terjun Git-Git yang ada di kawasan Bali utara sudah mainstream, kami memutuskan singgah di Air Terjun Sekumpul yang jalan ke sananya rusak parah!

Thumbnail artikel blog berjudul Curug Kedung Miri Terbukti Ada!

Curug Kedung Miri Terbukti Ada!

25 APR 2013

Seperti yang diberitahukan warga setempat pada tahun 2011 silam, Aku dan Paris bilang ke Mbah Gundul bahwa penampakan di bukit itu hanya pipa air yang bocor.

Thumbnail artikel blog berjudul Sepeda Harus Turun!

Sepeda Harus Turun!

21 APR 2013

Ada banyak hal yang bisa menggerakkan dengkulku untuk nyepeda, dari mulai membuat dapur mengepul hingga rambu peringatan unik Sepeda Harus Turun!

Thumbnail artikel blog berjudul Terkenang Sendang Banyu Urip Dlingo

Terkenang Sendang Banyu Urip Dlingo

15 APR 2013

Selepas menaklukkan tanjakan jahanam Cinomati, Mbah Gundul menawarkan rute pulang yang menarik, yaitu lewat sendang Banyu Urip yang punya kisah mistis.