Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel dengan Kata Kunci sambirejo
Halaman ke-1
(13 artikel / 2 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Menerjang Trek Sepeda Downhill ke Situs Sumur Bandung

Menerjang Trek Sepeda Downhill ke Situs Sumur Bandung

23 MAR 2018

Misi nyepeda hari ini sebetulnya hanya ke Tebing Breksi lewat tanjakan dekat Candi Banyunibo. Tapi akhirnya ngikut Mbah Gundul ke Sumur Bandung lewat trek DH.

Thumbnail artikel blog berjudul Kisah Pak Gatot sang Penambang Batu Tebing Breksi

Kisah Pak Gatot sang Penambang Batu Tebing Breksi

15 JAN 2018

Setelah berfoto ria di kawasan belakang Tebing Breksi, mendadak Mbah Gundul menghampiri seorang bapak penambang batu. Kami pun berkenalan dan mengalirlah cerita.

Thumbnail artikel blog berjudul Nyepeda ke Tebing Breksi lewat Jalur Belakang Banyunibo

Nyepeda ke Tebing Breksi lewat Jalur Belakang Banyunibo

13 DES 2017

Mbah Gundul mengajak nyepeda ke Tebing Breksi. Katanya dia tahu jalan alternatif ke sana lewat jalur belakang dekat Candi Banyunibo. Apa ya nanjak jahanam ya?

Thumbnail artikel blog berjudul Arca Ganesha si Penunggu Hutan Dawangsari

Arca Ganesha si Penunggu Hutan Dawangsari

22 SEP 2015

Saat asyik bersepeda di perbukitan Prambanan, sepintas aku melihat sesuatu yang tersamar oleh rimbunnya hutan. Setelah aku dekati ternyata arca ganesha besar!

Thumbnail artikel blog berjudul Stupa Sumberwatu

Stupa Sumberwatu

1 MEI 2014

Kok bisa ya ada stupa purbakala yang menyatu dengan resor Abhayagiri Heritage? Stupa yang aku maksud adalah Stupa Sumberwatu. Yuk kita dekati!

Thumbnail artikel blog berjudul Bersantap Cantik ala Abhayagiri Sumberwatu Heritage

Bersantap Cantik ala Abhayagiri Sumberwatu Heritage

31 MAR 2014

Bertahun-tahun yang lalu, aku kenal tempat ini sebagai kandang sapi dengan pemandangan indah. Selain pemandangannya, seperti apa sajian restoran Abhayagiri ini?

Thumbnail artikel blog berjudul Secarik Puisi di Bukit Watu Leter

Secarik Puisi di Bukit Watu Leter

8 MEI 2009

Dari sekian banyak tempat eksotik di Jogja dan Jawa Tengah, tersebutlah suatu tempat di puncak bukit Prambanan yang bernama Watu Leter.

Thumbnail artikel blog berjudul Situs Dawangsari

Situs Dawangsari

28 FEB 2009

Situs Dawangsari yang lokasinya berada di dekat Candi Barong adalah hamparan batu-batu candi yang berserakan di sana-sini. Apa ada batu yang menarik ya di sini?

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Miri

Candi Miri

20 NOV 2008

Pada hari itu aku benar-benar bisa disebut sebagai orang yang kurang kerjaan. Sudah membolos kuliah. Lantas berjalan kaki sejauh 4 km demi mencari Candi Miri.

Thumbnail artikel blog berjudul Situs Arca Gupala

Situs Arca Gupala

29 SEP 2008

Saat aku masih turun ke lapangan sebagai mahasiswa KKN, lagi-lagi kegilaanku kumat. Aku melancong ke situs purbakala naik sepeda onthel tua ke Situs Arca Gupala.