9 JUL 2016
Ada banyak pilihan untuk ngabuburit di Yogyakarta. Mulai dari hadir di kajian agama, keliling nyari takjil, terjebak macet, sampai belajar sejarah di museum.
20 SEP 2013
Seperti yang pernah terjadi di tahun lalu, di bulan Ramadhan tahun 2013 ini aku dan teman-teman punya agenda ngabuburit menyusuri pantai ke Pantai Ngrumput.
19 NOV 2012
Pekatnya malam yang berhiaskan ribuan gemintang menemani langkahku dan Paris menyusuri jalan dari Pantai Jungwok menuju ke Pantai Wediombo. Nyasar?
4 SEP 2012
Demi sepiring takjil bubur di bulan Ramadhan, aku dan Paris bersepeda ke kecamatan Pandak, Bantul ke Masjid Sabilurrosyad. Sampai di sana kok sepi?
8 SEP 2011
Menjelang bulan Ramadhan, kalau di tahun 2010 aku padusan di Curug Sri Gethuk, di tahun 2011 ini aku mau padusan yang wajar. Tapi kok malah di Umbul Pengging?
12 AGS 2011
Beberapa bulan yang lalu, aku diberi beberapa buku terbitan CRCS oleh Mbak Jim. Salah satu buku itu berjudul Politik Ruang Publik Sekolah. Aku jadi merenung.
11 SEP 2010
Di bulan Ramadhan tahun 2010 ini aku punya dua target. Pertama, menghapal satu surat pendek. Kedua, tarawih keliling ke seluruh Masjid Pathok Negara.
3 SEP 2010
Salah satu tradisi orang Jawa dalam menyambut bulan Pasa (Ramadhan) adalah padusan. Hmmm, sepertinya padusan di Curug Sri Gethuk di Gunungkidul bukan ide buruk.
25 AGS 2010
Aku susah buat bangun pagi untuk shalat subuh berjamaah. Jadi, aku pikir, karena otakku sudah pindah ke dengkul, gimana kalau aku nyepeda buat shalat subuh?
17 AGS 2010
Memperingati dirgahayu kemerdekaan Indonesia yang jatuh di bulan puasa, Mbah Gundul mengusulkan untuk menggelar upacara bendera tengah malam di Candi Abang!