10 JAN 2009
Berikut ini adalah transportasi dan akomodasi yang aku dan keluargaku andalkan selama perjalanan road trip Banjar - Dieng. Ternyata bisa ngirit juga lho!
9 JAN 2009
Nggak jauh dari Pangandaran ada lokasi wisata alam yang turut menjadi daya tarik Kabupaten Ciamis yang bernama Green Canyon. Ada hubungan sama Grand Canyon kah?
9 JAN 2009
Pangandaran memiliki pantai yang termasuk elok dari pantai-pantai lain di Jawa Barat. Pangandaran berjarak 5 jam perjalanan dari Jakarta.