6 SEP 2017
Terkadang, kita gagal pada kesempatan pertama, namun ndilalah sukses pada kesempatan kedua. Di puncak Bukit Sikunir di Dieng itulah doaku dijawab oleh-Nya.
12 NOV 2014
Ada pameo, belum sah ke Dieng kalau belum lihat sunrise dari puncak Bukit Sikunir di Desa Sembungan. Oleh sebab itu, di pagi buta aku nekat jalan kaki ke sana!
28 SEP 2014
Untuk Pembaca yang berniat ke Dieng naik angkutan umum, silakan menyimak artikel ini. Aku pergi ke Dieng Culture Festival 2014 lalu itu naik bus dari Jogja.