19 AGS 2011
Rabu dini hari, tanggal 17 Agustus 2011, untuk yang kedua kalinya aku mengikuti upacara bendera di Candi Abang bersama teman-teman pesepeda. Unik kan?
15 AGS 2011
Berkat vocer makan dari DealKeren yang dibawa Tiwul, aku berkesempatan merasakan bebek bacem di restoran Joglo Plawang, Turi. Gimana ya rasanya?
12 AGS 2011
Beberapa bulan yang lalu, aku diberi beberapa buku terbitan CRCS oleh Mbak Jim. Salah satu buku itu berjudul Politik Ruang Publik Sekolah. Aku jadi merenung.
2 AGS 2011
Gua Sriti adalah gua pertahanan Pangeran Diponegoro ketika berperang gerilya melawan Belanda. Sampai saat ini, sang pangeran senantiasa menunjukkan jalan ke gua.