Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel dengan Kata Kunci yogyakarta
Halaman ke-18
(185 artikel / 19 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Jalan-Jalan Perdana ke Gembiraloka Sehabis Kuliah

Jalan-Jalan Perdana ke Gembiraloka Sehabis Kuliah

22 JAN 2009

Siang hari sehabis rampung mata kuliah Praktikum Program Linear, aku dan sejumlah kawan kuliah prodi Matematika UGM jalan-jalan ke Kebun Binatang Gembiraloka.

Thumbnail artikel blog berjudul Road Trip Banjar-Dieng: Kilas Perjalanan Empat Hari

Road Trip Banjar-Dieng: Kilas Perjalanan Empat Hari

10 JAN 2009

Selama empat hari, aku beserta keluargaku yang terdiri dari Bapak, Ibu, dan Tiwul, melangsungkan liburan akhir tahun yang berbeda dari liburan-liburan biasanya.

Thumbnail artikel blog berjudul Bareng Yuda Makan Coto Makassar

Bareng Yuda Makan Coto Makassar

24 NOV 2008

Kamis malam aku kedatangan tamu tak diundang bernama Yuda. Berhubung aku belum makan malam, aku ajak saja dirinya makan bersama. Dia pun memilih Coto Makassar.

Thumbnail artikel blog berjudul Bareng Ibu ke Kebun Salak

Bareng Ibu ke Kebun Salak

19 NOV 2008

Sebagai seorang anak (yang katanya mesti nurut perintah orangtua :p) baik hati, pada hari Sabtu aku mengantar Ibu untuk pergi memetik salak di kebun keluarga. .

Thumbnail artikel blog berjudul Meriahnya Jogja Java Carnival 2008

Meriahnya Jogja Java Carnival 2008

29 OKT 2008

Kota Yogyakarta selalu menggelar serangkaian kegiatan bertema budaya dalam menyambut hari ulang tahunnya. Di tahun 2008 digelar kirab budaya Jogja Java Carnival.

Thumbnail artikel blog berjudul Gua Sentono

Gua Sentono

22 OKT 2008

Gua Sentono merupakan sekumpulan tiga gua kecil yang saling berdekatan dan berada pada satu sisi lereng bukit. Bukit yang dimaksud adalah bukit Candi Abang.

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Prambanan dan Happening Art

Candi Prambanan dan Happening Art

6 OKT 2008

Siapa sih yang nggak kenal Candi Prambanan? Kompleks percandian Hindu terluas se-Indonesia ini berada di dua provinsi, Yogyakarta dan Jawa Tengah.

Thumbnail artikel blog berjudul Situs Arca Gupala

Situs Arca Gupala

29 SEP 2008

Saat aku masih turun ke lapangan sebagai mahasiswa KKN, lagi-lagi kegilaanku kumat. Aku melancong ke situs purbakala naik sepeda onthel tua ke Situs Arca Gupala.

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Abang

Candi Abang

2 AGS 2008

Selepas singgah dari Candi Gana, aku dan Alpat melanjutkan perjalanan menuju Candi Abang. Namanya sih candi tapi wujudnya lebih mirip sebagai bukit batu bata.

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Ijo

Candi Ijo

23 JUN 2008

Sebelum aku rehat menjelajah candi-candi bersama Andreas (karena aku mau KKN 2 bulan), kami mengunjungi Candi Ijo yang terletak tinggi di atas Bukit Ijo.