Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel dengan Kata Kunci samigaluh
Halaman ke-2
(16 artikel / 2 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Sarapan Tanjakan, eh, Mie Ayam di Samigaluh

Sarapan Tanjakan, eh, Mie Ayam di Samigaluh

8 MAR 2016

Mie ayam dalam bayanganku, paling ya bentuknya dan rasanya gitu-gitu aja. Tapi, mie ayam di Samigaluh, Kulon Progo ini jadi istimewa karena perjuangan ke sana!

Thumbnail artikel blog berjudul Pangeran Diponegoro, Tunjukkan Jalan ke Gua Sriti!

Pangeran Diponegoro, Tunjukkan Jalan ke Gua Sriti!

2 AGS 2011

Gua Sriti adalah gua pertahanan Pangeran Diponegoro ketika berperang gerilya melawan Belanda. Sampai saat ini, sang pangeran senantiasa menunjukkan jalan ke gua.

Thumbnail artikel blog berjudul PEKOK ke Grojogan Watu Jonggol

PEKOK ke Grojogan Watu Jonggol

2 OKT 2010

Dengar-dengar, ada air terjun yang belum begitu terekspos di kecamatan Samigaluh, Kulon Progo. Di hari Rabu, kami bertiga pun bersepeda PEKOK ke sana.

Thumbnail artikel blog berjudul Motret Air Terjun Sidoharjo ala Wijna

Motret Air Terjun Sidoharjo ala Wijna

18 FEB 2010

Buatku, motret air terjun adalah suatu tantangan. Seperti saat aku memotret air terjun bernama Curug Sidoharjo yang terletak di Samigaluh, Kulon Progo.

Thumbnail artikel blog berjudul 4 Detik di Gua Kiskendo

4 Detik di Gua Kiskendo

10 JAN 2010

Kurang puas dengan apa yang kami temui di Candi Pringtali, kami pun lantas memutar otak mencari obyek wisata lain. Agatha mengusulkan ke Gua Kiskendo saja.

Thumbnail artikel blog berjudul Candi Pringtali

Candi Pringtali

28 DES 2009

Apa yang kami saksikan sebagai Candi Pringtali ini mungkin tepat bila disebut sebagai hal yang di luar ekspektasi. Inilah kenyataan benda purbakala negeri kita.