Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel dengan Kata Kunci air terjun
Halaman ke-7
(88 artikel / 9 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Curug Cimahi Sejak 5 Tahun Lalu

Curug Cimahi Sejak 5 Tahun Lalu

20 JUN 2013

Di tahun 2008 aku sebetulnya sudah pernah ke Curug Cimahi. Hanya saja belum sempat aku tulis di blog. Nah, setelah 5 tahun berlalu, apakah curug ini tetap sama?

Thumbnail artikel blog berjudul Malah Ketemunya Curug Tingkat Nglarangan

Malah Ketemunya Curug Tingkat Nglarangan

8 JUN 2013

WAH! Selain Curug Indah Gedangsari dan Luweng Sampang, ternyata masih ada air terjun lain di Gedangsari, Gunungkidul. Yuk nyepeda ke sana!

Thumbnail artikel blog berjudul Jalan Rusak ke Air Terjun Sekumpul

Jalan Rusak ke Air Terjun Sekumpul

1 MEI 2013

Berhubung Air Terjun Git-Git yang ada di kawasan Bali utara sudah mainstream, kami memutuskan singgah di Air Terjun Sekumpul yang jalan ke sananya rusak parah!

Thumbnail artikel blog berjudul Curug Kedung Miri Terbukti Ada!

Curug Kedung Miri Terbukti Ada!

25 APR 2013

Seperti yang diberitahukan warga setempat pada tahun 2011 silam, Aku dan Paris bilang ke Mbah Gundul bahwa penampakan di bukit itu hanya pipa air yang bocor.

Thumbnail artikel blog berjudul Kurang Kerjaan di Air Terjun Tritis Prambanan

Kurang Kerjaan di Air Terjun Tritis Prambanan

3 APR 2013

Ada air terjun di Prambanan yang masih di seputar kawasan Candi Banyunibo. Aku tahu keberadaan air terjun ini dari adik kelasku yang KKN di sana.

Thumbnail artikel blog berjudul Curug Nabag di Atas Tebing Menoreh

Curug Nabag di Atas Tebing Menoreh

19 MAR 2013

Air terjun bernama Curug Nabag ini tersembunyi di puncak perbukitan Menoreh. Belum banyak orang yang tahu air terjun ini. Tapi jalan ke sananya lumayan sulit.

Thumbnail artikel blog berjudul Curug Pulosari Krebet yang Belum Terkenal

Curug Pulosari Krebet yang Belum Terkenal

13 FEB 2013

Rencananya, kami mau nyepeda ke Curug Pulosari di Desa Wisata Krebet, Bantul. Sepertinya curug ini belum begitu terkenal. Di internet saja nggak ada fotonya.

Thumbnail artikel blog berjudul Kemarau di Curug Purba, Lemah Abang

Kemarau di Curug Purba, Lemah Abang

31 OKT 2012

Dengar-dengar di sekitar Lemah Abang, Gunungkidul, ada air terjun yang tersembunyi. Tapi, ke air terjun di musim kemarau seperti ini kondisinya seperti apa?

Thumbnail artikel blog berjudul Seminggu Kemudian ke Curug Benowo Puworejo

Seminggu Kemudian ke Curug Benowo Puworejo

18 SEP 2012

Sudah masuk bulan Ramadhan, tapi kok ada hal yang serasa masih terselip di gigi. Akhirnya ya aku dan Pakdhe Timin kembali ke Purworejo dan mencari Curug Benowo.

Thumbnail artikel blog berjudul Ekspedisi SPSS ke Curug Banyunibo, Pajangan

Ekspedisi SPSS ke Curug Banyunibo, Pajangan

14 MEI 2012

Sebetulnya, agenda SPSS pada Sabtu itu hanya sekadar sarapan tongseng dan gulai ayam Sudi Moro di Bantul. Tapi malah dilanjut ke Curug Banyunibo di Pajangan.