Maw Mblusuk?

HALO PEMBACA!

Selamat nyasar di blog Maw Mblusuk? !

Di blog ini Pembaca bisa menemukan lokasi-lokasi unik seputar aktivitas blusukan-ku ke sana-sini. Eh, kalau ada kritik, saran, atau pesan bilang-bilang aku yah! Nuwun!

Cari Artikel

LANGGANAN YUK!

Dengan berlangganan, Anda akan senantiasa mendapatkan update artikel terbaru blog ini.


Bisa berlangganan melalui e-mail.

oleh FeedBurner

Atau melalui RSS Feed berikut.
feeds.feedburner.com/mblusuk

Artikel Kategori Yogyakarta
Halaman ke-8
(260 artikel / 26 halaman)

Thumbnail artikel blog berjudul Kampus Utara FMIPA UGM Dulu dan Sekarang

Kampus Utara FMIPA UGM Dulu dan Sekarang

28 APR 2016

Kampus Fakultas MIPA UGM adalah tempat yang menyimpan segudang kenangan buatku. Sudah lama aku nggak mampir ke sana, dan begitu mampir ternyata ada yang beda.

Thumbnail artikel blog berjudul Konflik di Balik Susur Selokan Van Der Wijck

Konflik di Balik Susur Selokan Van Der Wijck

19 APR 2016

Niat kerja di Sabtu-Minggu buyar tatkala calon bapak yang sedang LDR-an itu ngajak bersepeda. Rutenya menyusuri Selokan Van Der Wijck. Eh, malah ketemu konflik!

Thumbnail artikel blog berjudul Air Terjun Surupethek Jadi yang Pertama

Air Terjun Surupethek Jadi yang Pertama

3 APR 2016

Berhubung dari awal tahun 2016 aku sama sekali belum menulis artikel bertopik air terjun, jadi cerita Air Terjun Surupethek ini biarlah jadi yang pertama!

Thumbnail artikel blog berjudul Porsi Super Monster Mie Ayam Palembang Afui yang Bikin Ngeri

Porsi Super Monster Mie Ayam Palembang Afui yang Bikin Ngeri

29 MAR 2016

Warung Mie Ayam Palembang Afui di Jl. Tambak Bayan, Yogyakarta adalah tempat ideal bagi orang-orang yang khilaf makan mie ayam. Lihat saja ukuran porsinya!

Thumbnail artikel blog berjudul Sarapan Tanjakan, eh, Mie Ayam di Samigaluh

Sarapan Tanjakan, eh, Mie Ayam di Samigaluh

8 MAR 2016

Mie ayam dalam bayanganku, paling ya bentuknya dan rasanya gitu-gitu aja. Tapi, mie ayam di Samigaluh, Kulon Progo ini jadi istimewa karena perjuangan ke sana!

Thumbnail artikel blog berjudul Awal Tahun di Sate Kambing Mbak Bella

Awal Tahun di Sate Kambing Mbak Bella

25 FEB 2016

Usai kerja bakti membersihkan markas, para lajang penghuni sarang penyamun berfantasi akan kuliner pelampiasan. Sate Kambing Mbak Bella jawabannya!

Thumbnail artikel blog berjudul Berujung di Pantai Trisik

Berujung di Pantai Trisik

16 FEB 2016

Mbah Gundul pingin ke pantai. Sedangkan aku pingin ke Kulon Progo. Alhasil, kalau dicampur aduk, jadilah pantai di Kulon Progo yang bernama Pantai Trisik.

Thumbnail artikel blog berjudul Nanjak ke Gua Jepang Pundong Bareng Mari Kita Dolan

Nanjak ke Gua Jepang Pundong Bareng Mari Kita Dolan

4 FEB 2016

Bermula dari senggol-menyenggol di media sosial, aku bareng tim cowok Mari Kita Dolan bersepeda nanjak ke Gua Jepang Pundong, Bantul. Apa ya yang unik di sana?

Thumbnail artikel blog berjudul Blusukan Sampai Pucuknya Turi

Blusukan Sampai Pucuknya Turi

21 JAN 2016

Tiga potong roti seharga enam keping uang Rp500 itu menjadi bekalku bersepeda menemukan jalan alterlatif yang menghubungkan Sleman dengan Magelang di Turi.

Thumbnail artikel blog berjudul Antara Kopi Darat, Nyepeda Bareng, plus Bergaya di Kuburan

Antara Kopi Darat, Nyepeda Bareng, plus Bergaya di Kuburan

11 JAN 2016

Sebagaimana kegemaranku ini, kan ada tuh blogger yang hobinya nyepeda. Nah, di kesempatan ini aku bersepeda bareng tim blog mari kita dolan ke dua kuburan. Hah?