Artikel dengan Kata Kunci prambanan
Halaman ke-2
(44 artikel / 5 halaman)
Arca Ganesha si Penunggu Hutan Dawangsari
22 SEP 2015
Saat asyik bersepeda di perbukitan Prambanan, sepintas aku melihat sesuatu yang tersamar oleh rimbunnya hutan. Setelah aku dekati ternyata arca ganesha besar!
Investigasi Keindahan Alam di Pelosok Wukirharjo
6 AGS 2015
Ada Pembaca blog yang cerita kalau dia niatnya menapak-tilas blusukanku di Prambanan tapi nyasar dan malah menemukan tempat yang nggak kalah menarik! Apa sih?
Pak Riyadi dan Senja di Bukit Prambanan
25 AGS 2014
Aku dan Mbah Gundul memacu kereta angin kami menembus lenggangnya Jl. Raya Jogja-Solo menuju Prambanan. Di ujung bukit ada tempat eksotik untuk menikmati senja.
4 Desa di Jogja dengan Air Terjun Tersembunyi
31 MEI 2014
Sebagai orang kurang kerjaan yang hobinya blusukan, di artikel kali ini aku mau berbagi informasi tentang desa di Jogja dengan air terjun yang tersembunyi. Apa?
Stupa Sumberwatu
1 MEI 2014
Kok bisa ya ada stupa purbakala yang menyatu dengan resor Abhayagiri Heritage? Stupa yang aku maksud adalah Stupa Sumberwatu. Yuk kita dekati!
Bersantap Cantik ala Abhayagiri Sumberwatu Heritage
31 MAR 2014
Bertahun-tahun yang lalu, aku kenal tempat ini sebagai kandang sapi dengan pemandangan indah. Selain pemandangannya, seperti apa sajian restoran Abhayagiri ini?
Blusukan ke Curug Kembar Wukirharjo Prambanan
12 MAR 2014
Ada curug di seberang jalan. Yang letaknya di Prambanan. Turun di pinggir tanjakan. Dan jalan masuk hutan. Begitu didekati, oh ternyata ini air terjun kembar!
Nyepeda ke Candi Ijo Lewat Wukirharjo
27 SEP 2013
Lama nggak bersepeda dengan Mbah Gundul, gantian aku yang menawarinya rute nyepeda yang cukup menantang, yaitu ke Candi Ijo lewat rute tanjakan dome teletubbies.
Kurang Kerjaan di Air Terjun Tritis Prambanan
3 APR 2013
Ada air terjun di Prambanan yang masih di seputar kawasan Candi Banyunibo. Aku tahu keberadaan air terjun ini dari adik kelasku yang KKN di sana.
Kemarau di Curug Purba, Lemah Abang
31 OKT 2012
Dengar-dengar di sekitar Lemah Abang, Gunungkidul, ada air terjun yang tersembunyi. Tapi, ke air terjun di musim kemarau seperti ini kondisinya seperti apa?